
10 hari 3100 km, Road Trip seru Jawa-Bali-Lombok PP (Itinerary)
Total 3.121 km. Ya, tiga ribu seratus dua puluh satu kilo meter, jarak yang ditempuh kami selama 10 hari lebih, road trip Jawa, Bali dan Lombok pulang pergi. Hitungannya dilihat dari speedo meter mobil sejak keluar dari garasi rumah, sampai kembali lagi di garasi rumah. Itu belum termasuk penyeberangan kapal di Ketapang Banyuwangi – Gilimanuk…