Blog
Blog Wisata Keluarga
Camping di Taman Nasional Baluran: Petualangan Keluarga di Ujung Timur Jawa
Memang bisa camping di Taman Nasional Baluran? Pertanyaan ini sering banget mampir setiap kali kami bercerita soal pengalaman camping di taman nasional yang dijuluki “Africa van Java” ini. Bahkan beberapa teman sempat mengira kami nekat bermalam di tengah sabana. Jawabannya: bisa! Tapi kalau kamu berharap bisa camping langsung di Savana Bekol—ikon Taman Nasional Baluran—atau di…
Road Trip 12 Hari Depok Bali, Itinerary.
Di penghujung tahun 2024 kami melakukan road trip selama 12 hari dari Depok menuju Bali. Bertepatan dengan liburan anak sekolah, mama papanya ikut ambil cuti juga. Perjalanan ini sekalian menguji kendaraan kesayangan kami Si Ludens, Land Rover Series 2A keluaran tahun 1964 yang baru dirombak kabin belakangnya menjadi kargo. Atapnya sekalian dipasang tenda buit in…
Menemukan Kuliner Legendaris di Semarang: Sate Sapi Pak Kempleng
Salah satu serunya road trip itu adalah bisa menemukan kuliner-kuliner tersembunyi yang mungkin nggak bakal ketemu kalau cuma ngandelin rekomendasi online. Apalagi kalau road trip pakai kendaraan sendiri, jadi lebih mudah kalau mau mampir ke mana-mana. Seperti perjalanan kami kali ini. Saat pulang dari road trip 12 hari Depok–Bali, kami mampir ke Semarang buat ketemu…
Camping gratis di Pantai Lariti Bima, ujung timur Sumbawa
Pantai Lariti berlokasi di Kabupaten Bima, ujung timur Pulau Sumbawa. Pantai cantik ini kami jadikan lokasi camping saat menjalani road trip Depok-Flores yang kami jalani selama 13 hari. Dari kota Bima, Pantai Lariti bisa ditempuh sekitar 1,5 jam perjalanan dengan kendaraan roda empat. Jalannya cukup bagus dan mulus, jalurnya pun mudah diikuti lewat google maps….
MELIHAT DANAU TIGA WARNA DI GUNUNG KELIMUTU
Kalau ada yang tanya dimanakah letak danau tiga warna di Indonesia, jawaban satu-satunya adalah di Gunung Kelimutu. Gunung Kelimutu berada di Pulau Flores, tepatnya di Desa Pemo, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur. Sejak tahun 1992, kawasan ini ditetapkan menjadi Taman Nasional Kelimutu. Danau tiga warna Kelimutu adalah danau vulkanis, yakni danau yang terbentuk…
Itinerary 13 Hari Road Trip Depok Flores
Di penghujung tahun 2023 kami agak mendadak memutuskan untuk kembali road trip dari Depok ke Flores. Perjalanan yang tadinya kami rencanakan dijalani di pertengahan 2024. Kalau kejadian di 2024, Sumba bakal jadi destinasi tambahan. Kan cakep tuh. Sayangnya, karena satu dan lain hal kami gak bakal bisa pergi di pertengahan tahun 2024. Makanya demi memenuhi…
TENJO LAUT, REKOMENDASI CAMPING DI KUNINGAN JAWA BARAT
Kalau bukan gara-gara ikut camping bareng madlifers, mungkin kita gak bakal tahu Tenjo Laut, salah satu rekomendasi tempat camping di Kuningan, Jawa Barat. Jadi ceritanya, Sabtu 16 September, ikutanlah kita kegiatan camping bareng para pengguna produk Madlife Overland. Yang paling laku produk Madlife saat ini mungkin adalah rooftop tent dan awningnya. Tapi sebenarnya, Si Madlife…
Pendakian ke Puncak Gunung Gede Via Putri
Pendakian ke puncak Gunung Gede via Putri kami lakukan pada 27-29 Mei 2022. Pendakian yang memang direncanakan santai. Kalau sampai puncak alhamdulillah. Nggak juga nggak apa. Lana nggak ikut kali ini. Pesertanya cuma Papa, Mama dan Keano. Buat Papa Herwin dan Keano ini pertama kali ke Gunung Gede. Sementara buat Mama Yossie, ini kayak nostalgia…
SUMATRA NOMADIC EXPERIENCE EPS#4
Ini bagian ke empat dari video perjalanan kami road trip lintas Sumatera, overlanding dari Depok ke titik nol kilometer, Sabang, Aceh. Melintasi pulau Sumatera lewat jalur lintas barat. Singgah di tempat-tempat bagus, setiap hari kami tidur berpindah-pindah. Karena itu perjalanan ini kami namakan Sumatra Nomadic Experience. Selasa, 11 Januari 2022 kami beranjak meninggalkan Kota Manna,…
